Amalan Pebisnis : Sedekah

Salah satu amalan pebisnis adalah sedekah.

”Sesungguhnya orang-orang yang bersedekah baik laki-laki maupun perempuan dan meminjamkan kepada Allah pinjaman yang baik, niscaya akan dilipat-gandakan (pembayarannya oleh Allah) kepada mereka; dan bagi mereka pahala yang banyak.” (QS.Al-Hadid:18)

“Sesungguhnya sedekah seseorang walau hanya sesuap, akan dikembangbiakkan oleh-Nya seperti gunung, maka bersedekahlah.” (HR. Bukhari dan Muslim).

“Setiap awal pagi saat matahari terbit, Allah menurunkan dua malaikat ke bumi. Lalu salah satu berkata, ‘Ya Allah, berilah karunia orang yang menginfakkan hartanya. Ganti kepada orang yang membelanjakan hartanya karena Allah’. Malaikat yang satu berkata, ‘Ya Allah, binasakanlah orang-orang yang bakhil.” (Muttafaq ‘Alaih dari Abu Hurairah)

Sumber :
http://www.alquran-syaamil.com/2013/01/alquran-dan-alhadits-tentang-keutamaan.html

 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Pantaskah Kita Masuk Surga

Cerita Jamaah Haji Furoda

Program Study GRATIS Hingga Lulus Dari Rumah Gemilang Depok - Indonesia

Belajar Islam kepada Imm Ibnu Rajab: Tawakkal kepada Allah

1001 CARA MENDAPATKAN MODAL USAHA“Tentang Akses Permodalan Perbankan Syariah”

Mikrofon HP untuk Rekam Suara agar Jelas untuk Vlog

Muhammadiyah Tetapkan 1 Syawal 1442 Bertepatan dengan 13 Mei 2021

Buku PDF Gratis Download

Apa Itu Sosiologi?