Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2017

Ustadz Adi Hidayat: Merencanakan Amalan Ramadhan

Gambar
Fokuskan 2 amalan berikut di bulan Ramadhan: 1. Tingkatkan ibadah      a. Berinteraksi dengan Al Quran          1) Qiraat: membaca Al Quran dengan benar (15 hari)              Supaya tidak terasa berat, baca Quran tiap selesai shalat.              Minimal khatam satu kali.          2) Tilawah: membaca Al Quran dengan memahami maknanya (5 hari)          3) Tahfizh: menghafal Al Quran (10 hari)      b. Kuantitas dan kualitas shalat          Kuantitas: Shalat rawatib, shalat tarawih, shalat dhuha dll          Kualitas: memahami makna bacaan shalat      c. Sedekah: tidak hanya dengan uang, bisa dengan tenaga 2. Perbanyak taubat     Setelah tarawih, perbanyak istighfar, sambil menangis Pembahasan lebih lengkap, silakan lihat di link berikut: https://www.youtube.com/watch?v=hBnCarggszw

Ramadhan Bersama Al Fatih

Bismillaah DKM Daarussalaam bekerja sama dengan Yayasan Al Fatih Pilar Peradaban, mempersembahkan serial Kajian Ramadhan: ▫ _*Ramadhan bersama Al Fatih*_ ▫ ✅Kajian Dhuha "Al Amtsal Fil Qur'an" (Permisalan Dalam Al Qur'an) - _Untuk Umum_ Sabtu-Ahad 27-28 Mei 2017 Sabtu-Ahad 3-4 Juni 2017 Pukul 8.00-11.00 ✅Daurah Wanita dalam Al Qur'an - _Kajian Khusus Muslimah bersama Ust. Budi Ashari, Lc & Ustadz Herfi Ghulam. F, Lc_ Senin-Kamis 5-8 Juni 2017 Senin-Kamis 12-15 Juni 2017 Pukul 9.00-11.00 bertempat di:  Masjid Daarussalaam, Komplek Griya Tugu Asri, JL Prof.Lafran Pane (RTM), Depok, Jawa Barat.  *Sabtu, 27 Mei 2017* ✔Yang Terkelupas dari hidayah, QS. Al A'raf: 175-176 (Ust. Budi Ashari, Lc) ✔Infaq yang ikhlas, QS. Al Baqarah: 261, 265 (Ust. Ardhan Misa T., Lc) *Ahad, 28 Mei 2017* ✔Kemunafikan, Cahaya yang padam, QS. Al Baqarah: 17-19 (Ust.Jauhar Hidayat, Lc) ✔Kerasukan Riba, QS. Al Baqarah: 275 (Ust.Ali Shod

Cara Meningkatkan Pengetahuan, Kepercayaan, Keahlian, dan Cinta

Gambar
Pengetahuan ditingkatkan dengan terus belajar. Kepercayaan ditingkatkan dengan reputasi. Keahlian ditingkatkan dengan latihan. Cinta ditingkatkan dengan keikhlasan memberi.

Gema Riung Pecinta Quran

Gambar
Nasihat ramadhan bersama: Ust. Saiful Islam

Shalat Tarawih Bersama Imam Palestina

Gambar

Toleransi Dibalik Konspirasi

Gambar
Ust. Bernard "Memelihara dan Menjaga Keimanan di Bulan Ramadhan" 09.30-selesai Ust. Dr. Haikal Hassan MA "Toleransi Dibalik Konspirasi" 10.30-selesai

Baznas: Kumpulan Khutbah Zakat

Gambar
APA MATERI KHUTBAH JUMAT DI MASJID ANDA? Setiap Sholat Jumat Ummat Islam mendengar Khutbah dari para Khotib di masjid masjid atau tempat lain yang menyelenggarakan Sholat jumat. Berbagai tema Khutbah telah memenuhi ruang dakwah kita. BAZNAS mendorong lebih banyak lagi tema Khutbah tentang kepedulian kepada sesama, tentang tolong menolong sesama manusia, tentang kebajikan Demi kebajikan, tentang zakat. Untuk itulah BAZNAS menuluncurkan Buku Khutbah Zakat, sebagai Literasi bagi para Khotib di seluruh Indonesia untuk disampaikan kepada Ummat.  #KebangkitanZakat #KetikaSemuaBergerakBersama.

Seleksi Beasiswa Tahfizh Quran for Leaders 2017

Gambar

Sayembara Penulisan Bahan Bacaan

Gambar

Kasus Ahok dan Intoleransi

Gambar
Kasus penodaan agama yang dilakukan oleh Ahok* memberikan pelajaran berharga kepada bangsa Indonesia. Pelajaran tentang pentingnya menjaga toleransi antar umat beragama. Sebenarnya bangsa Indonesia sejak dulu sudah terkenal sebagai bangsa yang toleran. Kerukunan hidup antarumat beragama sudah berjalan dengan baik sejak dulu. Kasus-kasus intoleransi yang terjadi biasanya karena ada aktor-aktor yang memprovokasi. Oleh karenanya, yang penting adalah proses menjaga agar toleransi tetap berlangsung dengan baik. Pemerintah dan masyarakat harus waspada terhadap kemungkinan adanya individu atau kelompok yang memprovokasi tindakan intoleransi. Sikap toleran bukan hanya pada kata-kata, namun harus dibuktikan dalam perbuatan. Hanya mengucapkan memang mudah. Tapi untuk praktik di lapangan dibutuhkan jiwa besar. Sikap toleran dilandasi pemahaman bahwa manusia memang berbeda-beda. Perbedaan yang sederajat. Sekali lagi, bagi bangsa Indonesia, sikap toleran sudah menjadi nilai yang mendarahd

Quranic Camp

Gambar
" *Sesungguhnya Allah mempunyai keluarga di antara manusia,* Para sahabat bertanya, 'siapakah mereka ya Rasulullah?'  Rasul menjawab, *Para ahli Al Qur'an*. Merekalah keluarga Allah dan hamba pilihanNya" (HR Ahmad) Assalaamu'alaykum Wr Wb Penasaran bagaimana interaksi orang-orang sholeh terdahulu dengan quran? Mungkin seperti interaksi kita sekarang dengan handphone.. Di bulan quran ini PESIAR (Pesona Syiar Ramadhan) Masjid UI mengadakan kegiatan *Quranic Camp* untuk para jama'ah sekalian dengan tema ✨ _"Living with Quran"_ ✨ pada:  📅 Jumat-Ahad, 02-04 Juni 2017  🕌 Aula Utama Masjid UI Depok  Pembagian kelas :  📜 Kelas A (Tahsin) 📜 Kelas B (Juz 30) 📜 Kelas C (Juz 29) 📜 Kelas D (Juz 28) 📜 Kelas E (Juz 27) 📜 Kelas F (Juz 26) 📜 Kelas G Surat Pilihan (Al-Kahfi dan Yasin) 🎤Kajian Quran: *Bedah buku"Agar Sehafal Al-fatihah" trik dan tips jitu mengahafal Al Qur'an sekuat Hafalan Al-

Pelatihan Menghafal Al Qur'an Semudah Tersenyum

Gambar
Materi pelatihan: 1. Menghafal Al Qur'an beserta arti perkata dan makna ayat 2. Micro Teaching 3. Pelajaran tajwid dan makhroj terapan 4. Kitabah, menuliskan ayat Al Qur'an

Kotak Amal yang Efektif

Gambar
Ini salah satu contoh bentuk kotak amal yang efektif untuk menggugah para munfiqun. Bentuknya yang seperti makam mengingatkan kaum muslimim agar segera beramal kebaikan sebelum mati, antara lain dengan bersedekah.

Silaturrahim Ormas Islam se-Jawa Timur

Gambar
 Kamis, 25 Mei 2017 Pkl. 15.00-selesai Masjid Mujahidin Jl. Perak Barat 275 Surabaya Diselenggarakan oleh: Forum Bela Islam (FBI) Akan dihadiri oleh: Habib Asadullaah bin Alwy Alaydrus Ambok Hasyim Yahya Ustadz Rohmat S Labib Ustadz Fuady (Abu Uwais) Ustadz Usman Haidar bin Seif Ustadz Chairudin Ustadz Sudarno Hadi Ustadz Imanan Habib Haidar  KH Muhammad Sholeh Drehem, Lc. Habib Zein Al-Kaff Prof. Dr. H. Thohir L., MA

Yaumil Masri: Pendiri Sikola Pamore

Gambar
Yaumil Masri Sikola Pomore adalah sekolah alam berbasis bahasa asing, budaya lokal dan lingkungan di Desa Sirenja wilayah pesisir pantai barat Kabupaten Donggala - Sulawesi Tengah. Sikolah Pomore ini dia bangun di atas lahan milik orang tuanya. Berdirinya Sikola Pomore diinisiasi Yaumil Masri, yang merupakan Alumni Youth Adventure and Youth Leaders Forum - Gerakan Mari Berbagi 2014. (Sumber:http://www.metrosulawesi.com/article/gmb-di-atas-rata-rata-dirikan-sikola-pomore)

Amalia Prabowo: Aktivis Disleksia

Gambar
Amalia adalah seorang ibu yang mempunyai anak disleksia. Ia meninggalkan pekerjaannya dan menjadi aktivis disleksia. Meski hidup mapan kini jauh dari keseharian, Amalia Prabowo (48) merasa hidupnya lebih damai. Ia justru bersyukur kisah hidupnya berjuang sendirian mengasuh kedua anaknya yang mengalami gangguan disleksia mampu membuat dirinya lebih baik. Untuk mengajari dua buah hatiku, aku disarankan menggunakan metode berdasarkan kekhususan. Misalnya, karena kekhususan Aqil adalah menggambar, maka pendekatannya lebih ke seni rupa. Pada intinya, hal yang sama dalam menangani anak disleksia adalah dibutuhkan intervensi untuk itu, yaitu menemukan kekhususan dan anak dikonsentrasikan ke situ. Lalu, diberi penguatan-penguatan untuk membantu aktivitasnya. Ya, aku membuat buku berjudul Wonderful Life tentang testimoniku dalam menangani penyandang disleksia. Buku seperti ini sangat penting, karena bisa jadi panduan orangtua. Di Indonesia sendiri masih jarang, semen

PELUANG KARIR DOMPET DHUAFA PENDIDIKAN MEI 2017

Gambar
Dompet Dhuafa Pendidikan merupakan lembaga sosial yang bergerak dalam pendidikan masyarakat marjinal.  DD Pendidikan mengundang talenta muda terbaik maupun para profesional yang memiliki integritas, wawasan luas dan keberpihakan pada masyarakat marjinal untuk bergabung bersama kami sebagai : 1⃣ *Guru Matematika* 2⃣ *Guru BK* 3⃣ *Guru Tahfiz* 4⃣ *Guru Bahasa Arab* Kirimkan berkas lamaran lengkap yang berisi: 1. Resume / CV lengkap 2. Surat Lamaran Kerja 3. Scan ijazah dan transkrip nilai 4. Scan KTP 5. Foto terbaru  ke alamat email : rekrutmen.ddpendidikan@gmail.com   dengan subject : Lamaran (Kode Posisi) *Paling lambat tanggal 30 Mei 2017* Serta silakan isikan biodata anda melalui tautan berikut http://bit.ly/Formcalonkaryawan Info lengkap bisa langsung buka link berikut 🌐 http://www.smartekselensia.net/karir/ Mau tau program dari Dompet Dhuafa Pendidikan? Silakan kunjungi website kami  : 🌐 http://www.smartekselensia.net

UI Bertauhid

Gambar
UI Bertauhid, edisi tarhib Ramadhan bersama: KH Abdullah Gymnastiar (Pembina Pesantren Darut Tauhid) Rabu, 24 Mei 2017 11.00-14.00 WIB Aula Utama Masjid Ukhuwah Islamiyah Kampus UI Depok Registrasi di tempat Bidang Takmir dan Dakwah Masjid Ukhuwah Ismiyah UI Depok

Pencuri Ramadhan

Gambar
Kajian mabit Majelis Ta'lim Telkomsel bersama Ustadz Agus Setiawan, dengan materi Pencuri Ramadhan. Tontonan TV/siaran yang sia-sia Begadang tanpa sibuk beribadah Social media yang menyita waktu Pasar (jual beli) yang melalaikan

Percepatan Pendidikan yang Merata dan Berkualitas

Gambar
Seminar Nasional Pendidikan dengan tema: Percepatan Pendidikan yang Merata dan Berkualitas Selasa, 23 Mei 2017 Pukul 08.00-selesai Ruang Teater Profesor Mahmud Yunus FITH UIN Syarif Hidayatullah Narasumber Dr. Abdul Kahar M. Pd. Dr. Basnang Said, S. Ag., M. Pd. Keynote Speaker: Prof. Dr. Dede Rosyada, M. A. (Rektor UIN Syarif Hidayatullah Jakarta)

Training Creative Thinking dari Trustco

Gambar
Training Content Sikap Mental Kreatif the Power of Imagination The Whole Brain and Creative Process Creative Process - 5N Ideas Management From Imagination to Reality

Homade Festival

Gambar
Homade Festival, Dapurku Restoranku Ahad, 4 Juni 2017 15.30-18.30 Hotel Bumi Wiyata Balairung Budi Utomo Jl. Margonda Raya Kota Depok, Jawa Barat 16423

Beasiswa S1 Perguruan Tinggi Luar Negeri Timur Tengah (Mesir, Maroko, Sudan, dan Libanon)

Gambar
Prosedur Seleksi Registrasi Online (Isi Data Diri dengan benar dan Upload Foto) Mencetak Bukti Registrasi Melengkapi Dokumen persyaratan dan diserahkan Panitia Lokal yang sudah ditunjuk dalam edaran Mengikuti Ujian sesuai waktu dan tempat yang sudah ditentukan Pengumuman Lulus akan diinformasikan melalui website diktis (http://diktis.kemenag.go.id)   Dokumen Persyaratan Pas Foto berwarna ukuran 3x4 sebanyak 2 lembar. Melampirkan legalisir ijazah Madrasah Aliyah/SMA/Ponpes/Muadalah/Kejar Paket C atau yang sederajat dari lembaga setempat dengan ketentuan sebagai berikut: Usia ijazah tidak lebih dari 3 (tiga) tahun, dan khusus bagi pendaftar ke Maroko usia ijazah tidak lebih dari 1 (satu) tahun. Bagi yang belum memiliki ijazah, harus melampirkan surat keterangan lulus dari Madrasah Aliyah/SMA/Ponpes/Muadalah/Kej

Pengukuran Kinerja Dampak Program Bantuan Baznas

Gambar
Pengukuran Kinerja Dampak Program Bantuan Fasilitas Tempat Wudhu dan Kamar Mandi di SMP Bina Insan Cita Desa Cibunian, Kecamatan Pamijahan, Kabupaten Bogor dengan Metode Social Return On Investment (SROI) Kesimpulan: Program Bantuan Fasilitas Tempat Wudhu dan Kamar Mandi memiliki nilai rasio SROI 19,23. Ini berarti bahwa setiap Rp 1 yang diinvestasikan memiliki benefit dari Rp  19,23. Yang menunjukkan bahwa program inisangat bermanfaat bagi penerima manfaat. Penerima manfaat terbesar adalah siswa yang lebih terjamin keselamatannya  dengan memakai fasilitas MCK dibandingkan dengan pergi ke sungai.

Sekolah Wirausaha Muslim Seri # 1

Gambar
Materi : 1. Dinamika bisnis dan strategi memenangkan pasar  2. Google dan facebook marketing 3. Manajemen bisnis toko online Pembicara 1. Yuari Trantono (Owner Pt. Pangan Nusantara dan Raja Mobil Bekas Jakarta) 2. M Torikodin (Owner 3 toko online, publisher google ads dan pendiri Depoknews) Kamis 25 Mei 2017 08.00-12.00 Wib DKM Masjid Al Muhajirin Pancoran Mas Permai Mampang Depok. Syarat peserta membawa laptop/android, full battrey dan kuota internet :) Kalo bisa sudah membuat fans page facebook :) Gratis, silahkan disebarkan kekomunitas masing2 :)

Terampil Menulis Karya Ilmiah Remaja

Gambar
  Buku: Terampil Menulis Karya Ilmiah Remaja Penulis: Amin Mustofa, Imam Sujianto, Zeni Mayawati, Abdul Fatah Referensi Bagi: Siswa SMP/MTs, SMA/SMK yang ingin terampil menulis karya ilmiah remaja Guru Bahasa dan Sastra Indonesia Guru Pembina Karya Ilmiah Remaja  Mahasiswa Calon Guru Bahasa dan Sastra Indonesia  Bonus: Contoh dan ratusan judul karya ilmiah remaja pembangkit inspirasi siswa Harga: Rp 50.000 (gratis ongkir via PT Pos) Hubungi: Amin Mustofa  0852-3284-1193

Lomba Karya Ilmiah Remaja (LKIR) ke 48 LIPI

Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia kembali menyelenggarakan Lomba Karya Ilmiah remaja (LKIR-48) dan National Young Inventors Awards (NYIA-9) tahun 2016. Kami mengundang anda, Remaja Indonesia, Pelajar SMP-SMA untuk ikut serta dalam kedua ajang tersebut. Detail persyaratan dan alur pelaksanaan silahkan kunjungi http://infokompetisi.lipi.go.id/kompetisi/lomba-karya-ilmiah-remaja/ dan http://infokompetisi.lipi.go.id/kompetisi/national-young-inventors-award/ Sent from my BlackBerry® powered by Sinyal Kuat INDOSAT

Kisah Nyata : Sedekah 1 Juta Dibalas 1 Milyar

Cerita Ustadz Yusuf Mansur : Salah satu kenangan indah dari acara @Yusuf_Mansur di TV, adalah lahirnya seorang milyarder baru dari tengah-tengah pemirsa. IS, begitu inisialnya. Adalah seorang pedagang nasi di salah satu sudut kota, di Jawa Timur. Bersama istrinya, Ia menyaksikan acara saya. Saat itu, awal Januari 2007. IS dan istrinya mengikuti dengan seksama pembahasan Matematika Sedekah. “Siapa yg memberi 1, dibalas Allah 10x lipat.” Kata saya saat itu menyeru pemirsa. Lewat layar kaca, “Siapa yg percaya, keluarkan sekarang juga. Selasa besok ketemu saya lagi, begitu saya menyeru, dah akan diganti 10x lipat.” Acaranya saat itu, selasa sore. Namanya: Cerita Sore . Di antara jutaan pemirsa, ada IS dan istrinya. Di tangan mereka, ada dana 1 juta. IS melongo mendengar seruan ini. 1 juta jadi 10 juta? Ya, dia ga salah dengar. Siapa yang sedekah 1  akan dibalas 10 kali. Dan ini janji Allah. Jadi kalo dia punya 1 juta, ya jadi 10 juta. Kalimat “Selasa depan ketemu sa

Kisah Nyata Sedekah : Pengalaman Ustadz Yusuf Mansur

Berikut beberapa kisah nyata sedekah yang merupakan pengalaman Ustadz Yusuf Mansur . Memberi Makan Semut dapat Nasi Bungkus Padang Satu hari di dalam penjara, Ustadz Yusuf merasakan rasa lapar yang amat sangat. Maklum seharian belum makan, jatah makanan tidak ada. Di dekat tempat duduknya, Ustadz Yusuf melihat sepotong roti. Ketika roti akan masuk ke mulutnya, ia melihat segerombolan semut yang tengah mencari makan. “Entah apa yang saya pikirkan saat itu. Yang pasti, saya membagi roti itu menjadi dua bagian, untuk semut-semut dan untuk saya sendiri sambil berharap mereka akan mendoakan saya agar segera mendapatkan makanan. Ajaib! Lima menit setelah itu saya dapat nasi bungkus Padang,” tutur Ustadz Yusuf. Sedekah Es, Dagangan Es Laris Ustadz Yusuf pernah jualan es di terminal Kali Deres. Hari pertama jualan, esnya hanya terjual 5 buah. Ustadz Yusuf bingung dengan masa depannya. Ustad Yusuf terinspirasi kala mengaji dengan gurunya. Gurunya mengajar Ustadz Yusuf untuk sedekah

Kisah Nyata Sedekah : Memberi Seporsi Nasi Dibalas Dua Porsi Mie Ayam

Cerita FA : Pagi ini saya membawa bekal untuk dua kali makan. Ketika sarapan di kantor, saya tanya ke teman-teman, ada yang mau sarapan juga nggak. Ada salah seorang teman yang mau. Dalam hati saya bilang, walaupun ini jatah makan siang, nanti akan Allah ganti. Bakda shalat jum'at, belum datang makanan yang dinanti. Saya berdoa kepada Allah, semoga lapar ini tidak terlalu terasa. Alhamdulillah, Allah kabulkan. Dalam hati saya berkata, mungkin di rumah nanti saya dapat balasannya. Pulang kerja, saya bonceng teman sampai ke rumahnya. Ketika sampai di depan rumah teman, teman turun dari boncengan, tiba-tiba saja salah seorang anggota keluarga teman saya sudah membawakan bungkusan untuk saya bawa pulang. Ternyata itu balasan Allah, dua porsi mie ayam.

Kisah Nyata Sedekah : Memberi Tas Diganti Allah dengan Tas yang Lebih Baik

Cerita dari IM, seorang guru, 17 Juni 2014 Siang ini, ada orang tua siswa yang ingin bertemu dengan saya. Beliau mengatakan akan membawakan hadiah yang disiapkan oleh anaknya untuk saya. Anaknya malu untuk memberikan langsung pada saya. Ketika bertemu dengan orang tua tersebut dan beliau memberikan hadiah, saya tidak memperhatikan apa hadiah yang diberikan. Setelah saya kembali ke ruang kerja dan melihat hadiah yang diberikan, saya menjadi takjub.  Hadiahnya adalah tas. Sekitar dua pekan sebelumnya, ada rekan kerja yang bercerita bahwa ia membutuhkan tas untuk anaknya. Saya memiliki tas untuk kemping. Pada awalnya, saya pikir saya masih membutuhkan tas tersebut untuk kegiatan kemping yang akan datang. Saya juga masih suka dengan tas tersebut. Namun, setelah berpikir lagi, saya berkesimpulan, saat ini tas tersebut tidak dipakai dan kegiatan kemping juga belum pasti waktunya. Lagi pula Allah sudah berjanji akan mengganti apa yang akan kita sedekahkan dengan yang lebih baik. Berbekal keya

Kisah Nyata : Sedekah Memudahkan Mendapat Pekerjaan

Kisah ini merupakan pengalaman yang dialami oleh EH, 25 tahun, seorang putri Cirebon. 19 Maret 2013 EH tersentuh dan mendapat pencerahan setelah membaca  Kisah Nyata : Sedekah 1 Juta Dibalas 1 Milyar. EH juga ingin merasakan kesukses an dengan sedekah, namun apa yang akan disedekahkan. Masalah begitu banyak yang belum ada so lusinya. Saat ini EH belum punya penghasilan karena belum punya pekerjaan . Ia lulusan IAIN jurus an PAI . I a ingin bekerja di lembaga pendidikan. Sudah 20 lebih surat lamaran dimasukkan, tapi belum juga ada panggilan.  Masalah lain adalah rencana pernikahan yang tertunda karena materi belum ada. Rencana Oktober 2012 gagal, Januari 2013 gagal. Rencana lagi bulan April 2013, melihat sikon. Namun sepertinya belum bisa juga bulan April. EH dan calon suami, HD, memang tidak ingin pesta yang mewah, namun yang menjadi masalah, HD belum punya apa-apa untuk diberikan kepada EH. Saat ini HD belum punya pekerjaan tetap, hanya bantu saudara-saudaranya, tidak digaji. Sebelumn

Kisah Nyata Sedekah : Dari Rp 300 Menuju Rp 30.000.000

Cerita IM : 23 Oktober 2013 Saya punya sisa utang kepada teman saya, sebut saja AD, Rp 62.842.000 . Hari ini AD datang ke rumah saya dan minta agar saya dapat membayar setengah dari utang saya. Usahanya sedang bangkrut. Dia butuh modal. Dengan terpaksa ia minta kepada saya agar dapat mengembalikan setengah dari utang saya, Rp 31.421.000 Waktu itu saya katakan bahwa saya akan mengusahakannya, namun belum bisa memastikan kapan bisanya. Saya katakan padanya, bila butuh dana mendesak, yang jumlahnya tidak terlalu besar, akan saya usahakan. 26 Oktober 2013 AD butuh dana 3 juta untuk biaya sekolah anak-anaknya. Saya sedang tidak ada uang. AD minta agar awal bulan sudah ada. 1 November 2013 Alhamdulillah, saya dapat rezeki. Uang Rp 3.000.000 saya transfer ke AD. Berarti Rp 28.421.000 lagi. 10-14 November 2013 Saya transfer dengan mencicil, total Rp 750.000 ke AD, karena ia butuh untuk keperluan rumah tangganya. Saya jadi nggak enak karena telah merepotkan AD. Berarti tinggal Rp 27.660.000

Ketika Aisyah Tak Diberi Segelas Air Putih Oleh Rasulullah

Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam adalah seorang suami yang sangat meninggikan kedudukan para istrinya dan amat menghormati mereka. Namun, ketika berselisih, Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam tidak pernah melibatkan emosi. Ketika sedang marah kepada Aisyah, Beliau berkata, "Tutuplah matamu!" Kemudian Aisyah menutup matanya dengan perasaan cemas, khawatir dimarahi Rasulullah. Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam berkata, "Mendekatlah!" Tatkala Aisyah mendekat, Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam kemudian memeluk Aisyah sambil berkata, "Humairahku, telah pergi marahku setelah memelukmu." Tidak pernah ada kalimat kasar dan menyakitkan dalam rumah tangga Rasulullah. Bahkan, beliau biasa memijit hidung Aisyah jika dia marah, sambil berkata, "Wahai Aisyah, bacalah do'a, 'Wahai Tuhanku, Tuhan Muhammad, ampunilah dosa-dosaku, hilangkanlah kekerasan hatiku, dan lindungilah diriku dari fitnah yang

TIPS MENJAGA PERSAUDARAAN DI GRUP DAN DI WA

🚩 *pahami bahwa*        *anggota kita memiliki*       *perbedaan yaitu,beda :*  - usia   - pendidikan  - hobi   - sifat   - latar belakang  - kedewasaan rohani  - pola pikir dll  🚩 *Dari perbedaan2   tsb*        *harap maklum jika ada*        *anggota yang:*  - suka humor/bercanda,  - serius ada pula yg santai,  - suka ceramah agama,  - menasehati,  - tukang kritik,  - doyan politik,  - suka artikel yg  bermanfaat 🚩 *Keaktifan posting para*        *anggota*          - Sangat aktif,   - sedang2 saja,  - sekali2 posting (jarang),  - malu2 (enggan) posting,  - rajin baca postingan,  - malas buka wa  - tukang ngintip (gak pernah    posting, tapi sering buka     WA) 🚩 *Jangan mudah*        *terpengaruh atau*        *terpancing*        *dengan isi postingan*         *sehingga kita jadi:*  - emosi,  - tersinggung,  - gak mau kalah,  - percaya begitu saja     (padahal hoax), 🚩 *Jika ada pos

TELUR DADAR GOSONG

Setiap hari, ibu selalu menyediakan kami  sarapan dan makan malam.  Suatu malam,  ibu menghidangkan masakan sayur lodeh dan telur dadar yang gosong di depan meja ayah. Saat itu saya menunggu apa reaksi ayah dari sajian ibu.  Ternyata yang dilakukan ayah adalah menyantap makanan yang disajikan sambil tersenyum pada ibu, dan menanyakan kegiatan saya di sekolah. Saya tidak ingat apa yang dikatakan ayah malam itu, tetapi saya melihatnya  menikmati lauk telor dadar yang gosong.  Ketika saya beranjak dari meja makan malam itu, saya mendengar ibu meminta maaf pada ayah karena telor dadar yang gosong itu.  Satu hal yang tidak pernah saya lupakan adalah apa yang ayah katakan, "Sayang, jangan khawatir, aku suka telor dadar yang gosong". Sebelum tidur, saya pergi untuk memberikan ucapan selamat tidur pada ayah. Saya bertanya apakah ayah benar-benar menyukai telor dadar gosong?  Ayah memeluk saya erat dengan kedua lengannya yang kekar dan berkata, "Nak,

Persyaratan Permohonan Perizinan di Kota Depok

1.Ijin Prinsip 1.Proposal kegiatan 2.Dokumen Kepemilikan lahan 3.Identitas pemohon 4.Surat ijin tetangga 5.Persetujuan BPKM untuk PMA dan untuk SPBU 2. IPR (Ijin Pemanfaatan Ruang) 1.Fotocopy bukti kepemilikan/penguasaan tanah 2.Fotocopy bukti pelunasan PBB tahun terakhir 3.Fotocopy KTP 4.Pemohonan Izin lingkungan 5.Peta/Sketsa lokasi yang dimohon 6.Fotocopy akta pendirian (bagi badan) 7.NPWP (bagi badan) 3 .Ijin Lokasi 1.Akte pendirian perusahaan 2.NPWP 3.Gambar kasar sketsa tanah yang dimohon 4.Pernyataan kesanggupan akan memberi ganti-rugi dan/atau menyediakan tempat penampungan bagi pemilik tanah 5.Uraian rencana proyek yang akan dibangun 6.Surat persetujuan Presiden atau BKPM (bagi PMA dan PMDN) atau surat persetujuan prinsip dari instansi teknis bagi non PMA/PMDN 7.Surat keterangan yang menyatakan pemohon terdaftar sebagai anggota REI bagi perusahaan perumahan atau akte pendirian perusahaan dan surat  pengesahan dari   Menteri Kehakiman 4 .IMB (Ijin

Pesantren Ramadhan MYCC 1438 H

🌿🌺🌿🌺🌿🌺🌿🌺🌿🌺 💥✨🌟💫💥 *HADIR KEMBALI*✨*PESANTREN RAMADHAN MYCC 1438H*💥✨🌟💫💥 ✨ *Be A Moslem SMART : Pemuda Islam, Pemuda Kaffah*✨ 👬👭 Terbuka untuk Alumni MyCC  dan UMUM 📝 Sabtu - Minggu, 3 s.d. 4 Juni 2017 🏡 Masjid Al Awwal Jl Mawar Raya Perumnas Depok 1 👫Remaja putra/putri usia 12-19 thn ✨Special Moments😍 🌻 *Talk Show "Ramadhan & Al Quran" by Kak Afwan Riyadi* 🌻 *Training Motivasi ESQ "Pemuda Sebagai Agent of Change Peradaban"* 🌻 *Talk Show "Pemuda yang Dirindu Syurga" by Kak Widhy Prasetyo* 🌻 *Talk Show "Tetap Eksis Walau Sulit" by Kak Fahmi* 🌻 *Islamic Movie* 🌻 *Arts Performance* 🌻 *Games Indoor & Outdoor* 🌻 *Fun Trial Memanah* 🌻 *Lomba2 Kreatifitas* ✈ Infaq Peserta : Rp 30.000,- /orang , dibayarkan onsite pada saat registrasi😊 ✈Fasilitas yg kamu dapatkan : 1. Tas , blocknote & ballpoint 2. Sahur 1x, Buka Puasa 1x 3. Doorprize 4. Pastinya Ilmu n

Jin Cincin Batu

Cincin batu... Siapa yg ga tahu cincin yg sangat populer ini.. hampir smw laki2 dewasa punya cincin batu, ada batu giok, safir, zamrud dll.. Tidak ada larangan memakai cincin batu.. namun tetap berhati2.. Ada batasan-batasan dlm memakai cincin batu: 1. Cincin batu adl barang biasa.. apabila qta mensugesti klo dgn memakai cincin batu tsb lebih pede, kuat dsb.. hati2 ini kategori SYIRIK memudahkan syetan masuk ke batu walau awalnya tidak ada isinya 2. Cincin batu memudahkan serangan sihir masuk ke qta melalui cincin batu.. hati2 Krn hampir selalu qta pakai maka ini adl titik lemah qta u dimasuki serangan sihir.. menyerang terus qta Apa contoh jin cincin batu? Ada seorang beli cincin batu cuma 100rb.. dgn keahlian nya (tentunya dibantu jin) bs laku 10jt.. fantastis kan? Org yg membeli & memakai tentu bs kena pengaruh.. Bagaimana cara Therapi Qur'an pemakai cincin batu? Pertama2 copot smw cincin batu.. tanyakan berbagai karakteristik cincin batu yg dipunyai.. brp lama memakai nya..

Ekspedisi Nusantara Jaya (ENJ) 2017 untuk 3000 Pemuda

Salam Pagi Bantu share: MEMANGGIL 3000 PEMUDA untuk mengikuti Ekspedisi Nusantara Jaya (ENJ) 2017 Kelompok Pemuda/Umum dengan Kapal Perintis  Ayo DAFTARKAN DIRIMU SEGERA secara online di website www.enj-maritim.id ! Pendaftaran dibuka sampai dengan tanggal 11 JUNI 2017 Peserta akan melakukan pelayaran dan kegiatan sosial kemasyarakatan di pulau-pulau terdepan, terpencil, dan daerah perbatasan Indonesia selama 7-10 hari. Sebuah kesempatan yang sangat berharga bagi generasi muda untuk mendapatkan pengalaman berkontribusi dalam pembangunan nasional, mengenal Indonesia lebih dekat, serta mengarungi lautan dan kepulauan Indonesia nan indah mempesona melalui ENJ 2017. Ttd Syafri Burhanudin Deputy Menko Maritim

8 Perkara yang Membuat Kita Beruntung

Renungan Pagi.. 💖💖💖💖 Seorang yg bijak berkata kepada putranya : " menurut pengalaman Ayah yg sangat bermanfaat, ada 8 perkara yg harus kau ingat dan terapkan di dalam kehidupanmu, niscaya kau akan beruntung dan bahagia... 1. Jika kau sedang sholat, maka jaga (khusyukkan) hatimu. 2. Jika kau sedang berada ditengah" orang (tidak sedang sendirian), maka jaga lidah mu. 3. Jika kau sedang berkunjung ke rumah orang lain, jaga pandangan mata mu (jangan jelalatan kesana kemari). 4. Jika kau sedang makan, jaga lambung mu (jangan berlebihan ketika makan). 5. Dua perkara jangan pernah kau mengingatnya :                 a. Perlakuan buruk org terhadap mu.                 b. Perbuatan baikmu terhadap orang lain. 6. Dan dua perkara, jangan sekali" kau coba melupakannya :                 a. Allah SWT                 b. Alam Akhirat Semoga Bermanfaat.. #selfreminder

Fenomena Mother Distrust

By : Ajo Bendri Jaisyurrahman Silahkan browsing "mama bangs*t", maka akan muncul ribuan tweet anak-anak remaja mengtweet "mama bangs*t" atau memaki ibu mereka pada akun sosialnya. Menyedihkan. Apa pasal? Rupanya, banyak ibu sekarang, yang melupakan arti bonding, atau kelekatan kasih sayang untuk anak anaknya. Ada seorang anak Pejabat, yang memiliki kelimpahan materi. Membuang Iphone seharga 3juta rupiah, melempar laptop mac seharga 35juta rupiah ke kolam renang rumahnya. Hanya karena dilarang keluar malam oleh Ayahnya. Ketika si ibu datang, melarang anaknya, keluar lah kalimat kebun binatang pada si ibu.. *Astaghfirullah.. Setelah diselidiki. Si anak curhat. Bahwa sejak bayi, ia tidak punya bonding terhadap ibu nya. Ibu nya terlalu sibuk bekerja meraih karir, ia jarang merasakan belai kasih ibu nya. Para Bunda, ternyata hak anak untuk bisa menyusui adalah mutlak, dia menemukan kasih sayang, kenyamanan, cinta kasih lewat emotional bonding dgn ibu nya ketika menyusu.