Contoh Kegiatan Masa Perkenalan Peserta Didik Baru di SMA Islam Terpadu

Contoh Kegiatan Masa Perkenalan Peserta Didik Baru di SMA Islam Terpadu:

Briefing

1. Tilawah dan shalat dhuha.
2. Pembukaan: tasmi', sambutan ketua panitia, sambutan ketua pelaksana, sambutan kepala sekolah.
3. Pengarahan kegiatan: pemberitahuan tugas hari pertama, menyanyikan lagu mars sekolah, pembentukan kelompok, sosialisasi tata tertib kegiatan.
4. Perkenalan dengan anggota kelompok, tutor, astor.
5. Penutupan

Hari Pertama

1. Dinamika kelompok: pengecekan tugas, al ma'tsurat, senam
2. Shalat dhuha, tilawah pagi
3. Upacara bendera
4. Pembacaan tata tertib kegiatan
5. Istirahat
6. Materi 1: Misi Manusia sebagai Khalifah
7. Pemaknaan materi 1 dan ice breaking 1
8. Materi 2: Be Proactive
9. Pemaknaan materi 2 dan ice breaking 2
10. Simulasi wudhu
11. Shalat zhuhur, kultum oleh tutor
12. Makan siang dan istirahat
13. Materi 3: Pengenalan Organisasi Sekolah
14. Ice breaking 3
15. Materi 4: Pengenalan Organisasi Siswa
16. Shalat ashar dan dzikir al ma'tsurat
17. Penutupan

Hari Kedua

1. Dinamika kelompok: pengecekan tugas, al ma'tsurat, senam
2. Shalat dhuha, tilawah pagi
3. Apel pagi, menyanyikan lagu mars sekolah
4. Materi 5: Proximal Goal Setting
5. Pemaknaan materi 5 dan ice breaking 5
6. Istirahat
7. Materi 6: Learning Habits
8. Ice breaking 6
9. Dinamika kelompok FGD materi 5-6 dengan tutor
10. Simulasi wudhu
11. Shalat zhuhur, kultum.
12. Makan siang
13. Demo ekskul
14. Shalat ashar dan dzikir al ma'tsurat
15. Penutupan

Hari Ketiga

1. Dinamika kelompok: pengecekan tugas, al ma'tsurat, senam
2. Shalat dhuha, tilawah pagi
3. Apel pagi, menyanyikan lagu mars sekolah
4. Materi 7: Apa Itu Belajar, Menyimak dan Mencatat Efektif
5. Ice breaking 7
6. Istirahat
7. Materi 8: Membaca Efektif
8. Dinamika kelompok FGD materi 5-6 dengan tutor
9. Shalat zhuhur, kultum.
10. Makan siang
11. Materi 9: Mengingat Efektif
12. Dinamika kelompok FGD materi 9 dengan tutor
13. Shalat ashar dan dzikir al ma'tsurat
14. Penutupan

Hari Keempat

1. Dinamika kelompok: pengecekan tugas, al ma'tsurat, senam
2. Shalat dhuha, tilawah pagi
3. Apel pagi, menyanyikan lagu mars sekolah
4. Materi 10: Ta'dib
5. Ice breaking 10
6. Istirahat
7. Materi 11: Orientasi Studi Lanjut Perguruan Tinggi Dalam dan Luar Negeri
8. Dinamika kelompok FGD materi 10-11 dengan tutor
9. Shalat jum'at/zhuhur, makan siang
10. Materi 12: Pengenalan Bidang Kesiswaan
11. Ice breaking
12. Dinamika kelompok FGD materi 12 dengan tutor
13. Shalat ashar dan dzikir al ma'tsurat
14. Penutupan

Hari Kelima

1. Dinamika kelompok: pengecekan tugas, al ma'tsurat, senam
2. Shalat dhuha, tilawah pagi
3. Apel pagi, menyanyikan lagu mars sekolah
4. Materi 13: Gerakan Menutup Aurat
5. Ice breaking
6. Istirahat
7. Materi 14: Motivasi Al Quran
8. Placement Test Al Quran
9. Shalat zuhur dan kultum
10. Makan siang
11. Materi15: Pengenalan Bidang Kurikulum
12. Pemberian penghargaan dan penyambutan siswa baru
13. Penutup kegiatan

Komentar