Hipotesis Penelitian

 Menyusun Hipotesis


Bentuk Rumusan Hipotesis


a. Hipotesis deskriptif.


Masalah : Berapa rata-rata penjualan buku cabang PT "X" di kota "J"


Hipotesis : Rata-rata penjualan buku cabang PT "X" di kota "J" adalah 100 buah per hari.


b. Hipotesis komparatif.


Masalah : Bagaimana daya tahan TV merek "P" apabila dibandingkan dengan daya tahan TV merek "Q"


Hipotesis : Daya tahan TV merek "P" lebih lama dibandingkan dengan daya taham TV merek "Q".


c. Hipotesis asosiatif


Masalah : Bagaimana bentuk hubungan antara inflasi dan harga saham PT "A".


Hipotesis : Ada hubungan negatif antara inflasi dan harga saham PT "A".

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Contoh Kegiatan Memperingati Bulan Bahasa untuk Guru: Menulis 7 Hari Tanpa Henti di Media Sosial

Konflik Sosial - Minta Suami Cari Kerja, Istri Malah Ditonjok Pakai Batu Akik

Conversation

Lowongan Asisten Peneliti OJK 2019

Konflik Vertikal dan Horizontal

Idioms

Hellen Keller

Ustadz Iman Santoso: Perang Dunia Ketiga Nampaknya akan Segera Dimulai

Cara Membuat Blog di Blogger

Kisi-kisi Ujian Nasional (UN) Sosiologi Tahun Pelajaran 2014/2015