Perbedaan Kelompok Primer dan Kelompok Sekunder

Perbedaan Kelompok Primer dan Kelompok Sekunder

  1. Sifat hubungan kelompok primer adalah informal, akrab, serta personal. Sementara sifat hubungan kelompok sekunder adalah formal, kurang akrab, dan impersonal.
  2. Orientasi kelompok primer adalah hubungan sosial yang bersifat langgeng. Sebaliknya, orientasi kelompok sekunder berdasarkan asas manfaat dan bersifat tidak langgeng.
  3. Tujuan hubungan kelompok primer adalah manusiawi (intim, keakraban, memiliki rasa simpatik, dan kebersamaan), sedangkan pada kelompok sekunder adalah efisiensi (ada perhitungan untung dan rugi).
  4. Jumlah individu pada kelompok primer kecil dan sedikit, sedangkan pada kelompok sekunder besar serta banyak.space
(https://roboguru.ruangguru.com/question/jelaskan-perbedaan-dari-kelompok-primer-dan-kelompok-sekunder-_QU-A3RC263P)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Gempa di Sumatera Barat : Kajian Sosiologis

Info Daftar Perguruan Tinggi Ikatan Dinas dan Beasiswa Penuh

Meminimalisir Seks Bebas di Kalangan Remaja

Ustadz Muhsinin Fauzi: Menjadi Muslim Produktif dan Persiapan Ramadhan

Yoyoh Yusroh Anggota DPR Bersahaja

Pengertian Internalisasi

Konflik Sosial - Minta Suami Cari Kerja, Istri Malah Ditonjok Pakai Batu Akik

Pengertian Reintegrasi Sosial

Konflik Vertikal dan Horizontal