Interpretasi Data Hasil Penelitian

 Interpretasi Data


Contoh soal:
Data angka pengangguran di Indonesia (Kompas, 17 Februari 2009) sebagai berikut :


Pertanyaan :
Prestasi terbaik dalam mengatasi pengangguran tertinggi terjadi pada tahun berapa?


Pembahasan:

Yang ditanya adalah prestasi mengatasi pengangguran tertinggi, bukan angka pengangguran tertinggi, berarti yang dilihat adalah penurunan pengangguran tertinggi.

Tahun 2005 : terjadi kenaikan, 11,2% - 9,9% = 1,3%
Tahun 2006 : terjadi penurunan, 11,2% - 10,3% = 0,9%
Tahun 2007 : terjadi penurunan, 10,3% - 9,1% = 1,2% (paling tinggi)
Tahun 2008 : terjadi penurunan, 9,1% - 8,5% = 0,6%

Jawaban : 2007

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Lowongan Asisten Peneliti OJK 2019

Hellen Keller

Ustadz Iman Santoso: Perang Dunia Ketiga Nampaknya akan Segera Dimulai

Pengertian Anomie

Konflik Vertikal dan Horizontal

Konflik antara Adam dan Iblis dalam Al Quran Surat Al A’raaf

Teori Pertukaran Sosial George Casper Homans

Konflik Sosial - Minta Suami Cari Kerja, Istri Malah Ditonjok Pakai Batu Akik

Ketika Dirimu Selalu Dilanda Keraguan