Kriteria Observasi yang Baik

 Kriteria observasi yang baik:

1.      Pengamatan digunakan dalam penelitian dan telah direncanakan secara sistematik
2.      Pengamatan harus berkaitan dengan tujuan penelitian yang telah ditetapkan
3.      Pengamatan tersebut dicatat secara sistematik dan dihubungkan dengan proposisi umum dan bukan dipaparkan sebagai suatu yang hanya menarik perhatian.
4.      Pengamatan dapat dicek dan dikontrol mengenai validitas dan reliabilitasnya.
5.      Pengamatan di gunakan dalam penelitian dan telah direncanakan secara serius.
6.      Pengamatan harus berkaitan dengan tujuan penelitian yang telah ditetapkan.
7.      Pengamatan dapat dicek dan dikontrol mengenai keabsahannya.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Gempa di Sumatera Barat : Kajian Sosiologis

Hellen Keller

Conversation

Konflik Sosial - Minta Suami Cari Kerja, Istri Malah Ditonjok Pakai Batu Akik

Pengertian Anomie

Ustadz Iman Santoso: Perang Dunia Ketiga Nampaknya akan Segera Dimulai

Cara Membuat Blog di Blogger

Kisi-kisi Ujian Nasional (UN) Sosiologi Tahun Pelajaran 2014/2015

Nazisme

Konflik Vertikal dan Horizontal